Our website uses necessary cookies to enable basic functions and optional cookies to help us to enhance your user experience. Learn more about our cookie policy by clicking "Learn More".
Accept All Only Necessary Cookies
Rukun Iman Dan Islam icon

1.7 by ImamStudio


Oct 24, 2020

About Rukun Iman Dan Islam

Free pillars of faith and Islam in full can be used as a reference.

Rukun iman dan rukun Islam - Adalah sesuatu yang wajib bagi kaum muslimin dan muslimat untuk mempelajari dan menghafal rukun iman dan rukun Islam kemudian mengamalkannya.

Berikut ini AQIDAH ISLAM akan membahas sekelumit tentang Rukun Iman dan Rukun Islam serta penjelasannya.

RUKUN IMAN

Rukun Iman Ada Enam yaitu :

Iman kepada Allah

Iman kepada Malaikat-malaikat-Nya

Iman kepada Kitab-kitab-Nya

Iman kepada Rasul-Nya

Iman kepada hari akhir

Iman kepada takdir baik dan buruk dari Allah swt.

Penjelasan Rukun Iman

Makna Iman - Yang dimaksud Iman di sini ialah, membenarkan kepada segala ajaran yang di bawa oleh Nabi Muhammad saw. dari Allah swt. Keimanan kepada Allah ada beberapa derajat atau tingkatan, seperti:

Arti Taklid yaitu, percaya kepada Allah berdasarkan perkataan orang lain, tidak mengetahui dalil-dalilnya sebagaimana yang diterangkan dalam 'Aqaid Iman yang dua puluh sifat itu. Bagi setiap mukmin di wajibkan mengetahui 'Aqaid Iman berikut dalil-dalil yang menunjukkan adanya Allah dan sifat-sifat-Nya, sehingga dapat mencapai kepada derajat iman yang nomor dua.

Iman berdasarkan ilmu yaitu, mengetahui 'aqaid iman berikut dalil-dalil yang dua puluh sifat itu.

Iman 'Iyan yaitu, keimanan orang-orang yang ma'rifat (mengenal Allah) sehingga hatinya selalu ingat kepada Allah dan merasa dilihat olehnya kemana dan dimana pun dia berada. Tingkatan iman ini disebut: Iman Yakin dan muraqabah.

Dan lain-lainnya yang lebih tinggi dari itu yaitu, keimanan para Nabi dan para wali Allah.

Adapun Malaikat ialah, Makhluk Allah yang halus sebangsa cahaya, bukan laki-laki atau perempuan, tidak beribu atau berbapak, tidak makan dan tidak minum atau tidur, selamanya beribadah kepada Allah.

Percaya kepada kitab Allah yaitu: bahwa Allah telah menurunkan kitab-Nya

melalui para Rasul-Nya untuk dijadikan pedoman hidup oleh seluruh manusia. Semua kitab Allah itu ada 104 buah, yang wajib diketahui nama-namanya hanya empat kitab, yaitu:

Kitab Zabur diturunkan kepada Nabi Daud as

Kitab Taurat diturunkan kepada Nabi Nabi Musa as

Kitab Injil diturunkan kepada Nabi Isa as

Kitab Al-Qur'an diturunkan kepada Nabi Muhammad saw.

Percaya kepada Rasulullah, dia adalah laki-laki yang diberi wahyu oleh Allah untuk disampaikan kepada umatnya agar di jadikan pedoman hidup untuk beribadat kepada Allah. Semua Rasul itu ada 314 atau 315 orang, yang wajib diketahui nama-namanya ada 25 Rasul.

Percaya kepada hari kiamat yaitu, percaya bahwa kehidupan dunia ini tidak kekal, nanti ada penghabisannya yaitu hari ketika seluruh alam ini hancur. kemudian diikuti hari akhirat, yaitu hari (kehidupan baru) dimana seluruh manusia ini akan dihidupkan kembali guna menerima seluruh pembalasan amal perbuatannya waktu hidup di dunia.

What's New in the Latest Version 1.7

Last updated on Oct 24, 2020

Pembaharuan updete diantaranya:
1.Versi updete 8.7
2.Versi sdk 29
3.Penambahan
4.Fikih Ibadah Harian
5.Futuhul Buldan
6.Pahala Setelah Kematian

Translation Loading...

Additional APP Information

Latest Version

Request Rukun Iman Dan Islam Update 1.7

Uploaded by

గుండవేని వెంకటేష్ యాదవ్

Requires Android

Android 2.3.2+

Show More

Rukun Iman Dan Islam Screenshots

Comment Loading...
Languages
Subscribe to APKPure
Be the first to get access to the early release, news, and guides of the best Android games and apps.
No thanks
Sign Up
Subscribed Successfully!
You're now subscribed to APKPure.
Subscribe to APKPure
Be the first to get access to the early release, news, and guides of the best Android games and apps.
No thanks
Sign Up
Success!
You're now subscribed to our newsletter.