Our website uses necessary cookies to enable basic functions and optional cookies to help us to enhance your user experience. Learn more about our cookie policy by clicking "Learn More".
Accept All Only Necessary Cookies
RESEP NASI TIMBEL icon

1.0.2 by AYOLOCDEV


Mar 27, 2018

About RESEP NASI TIMBEL

Mendengarkan resep nasi timbel bahan nasi timbel cara membuat nasi timbel enak.

Bagi orang dari tatar Sunda pasti tau donk apa itu dan seperti apa Nasi Timbel itu yap! Karena jika Anda pergi makan ke rumah makan khas Sunda sudah hampir pasti di daftar menu makanannya Anda akan menemukan menu Nasi Timbel. Nasi Timbel biasanya disajikan lengkap dengan ayam goreng, tahu goreng, tempe goreng, ikan asin, sayur asem, sambel dan lalaban. Ciri khas dari Nasi Timbel adalah nasinya yang dibungkus menggunakan daun pisang sehingga wangi dan tahan lama juga nasinya sangat pulen. Berikut resep nasi timbel.

Bahan-bahan

Nasi Timbel

500 gram beras pulen

750 ml air

Daun pisang secukupnya

Ayam Goreng

Bahan:

1 ekor ayam kampung, potong 4

1000 ml air

500 ml minyak goreng

Bumbu:

5 siung bawang putih, haluskan

5 butir kemiri, haluskan

½ sdt ketumbar

4 cm kunyit, haluskan

3 lembar daun salam

2 batang serai, potong 3 cm, memarkan

1 sdt garam

Jamabal Roti

500 gram ikan asin jambal roti, potong kotak kecil

200 ml minyak goreng

Air secukupnya

Tahu Bandung

8 potong tahu bandung

250 ml minyak goreng

Lalap Mentah

1 buah mentimun, potong panjang

3 buah terung lalap, belah 4

5 kuntum daun salada, lepas per lembar

4 batang kacang panjang muda, potong 10 cm

4 kuntum daun poh-pohan

Sambal Terasi

2 buah cabai merah besar, iris 2 cm

7 buah cabai rawit, belah 2

1 buah tomat masak ukuran sedang, belah 4

1 buah jeruk limau, belah 4

1 sdt terasi matang

¼ sdt garam

½ sdt gula pasir

Cara membuat

Nasi Timbel

Rebus beras, aduk sesekali hingga air habis. Kukus hingga matang (± 45 menit)

Bungkus dengan daun pisang, bentuk tempelang. Jadikan 5 bungkus

Ayam Goreng

Campur bumbu hingga rata, masukkan potongan ayam

Rebus air hingga mendidih, masukkan ayam. Masak ayam sambil sesekali diaduk hingga ayam empuk dan bumbu meresap. Angkat dan tiriskan

Goreng ayam hingga kuning kecokelatan. Angkat dan sajikan

Jamabal Roti

Rendam ikan asin dalam air (± 2 menit), angkat dan tiriskan

Goreng ikan asin di atas api sedang hingga kuning. Angkat dan tiriskan

Tahu Bandung

Panaskan minyak di atas api sedang. Masukkan tahu biarkan sisi bawahnya kering. Balik tahu dengan hati-hati, goreng hingga sisi sebaliknya kering

Setelah tahu mengembang, aduk. Angkat dan tiriskan

Lalap Mentah

Atur semua lalapan di atas piring atau wadah khusus. Sajikan dengan sambal

Sambal Terasi

Goreng semua bahan (kecuali jeruk limau), haluskan, aduk rata

Peras jeruk limau di atas sambal, letakkan kulit jeruk di atasnya

Satu set menu Nasi Timbel ini memiliki porsi yang mengenyangkan dan juga sehat karena ada lauk dan sayuran juga di dalamya. Nasi Timbel lebih nikmat disantap beriungan bersama sanak keluarga tidaklupa juga ditemani dengan es jeruk atau es the manis, sebagai penyegar setelah Anda menyantap Nasi Timbel ini. Resepnya juga mudah dibuat bukan? Jadi tunggu apa lagi segeralah mencoba membuat Nasi Timbel khas Sunda buatan Anda sendiri.

What's New in the Latest Version 1.0.2

Last updated on Mar 27, 2018

Minor bug fixes and improvements. Install or update to the newest version to check it out!

Translation Loading...

Additional APP Information

Latest Version

Request RESEP NASI TIMBEL Update 1.0.2

Requires Android

4.0.3 and up

Show More

RESEP NASI TIMBEL Screenshots

Comment Loading...
Subscribe to APKPure
Be the first to get access to the early release, news, and guides of the best Android games and apps.
No thanks
Sign Up
Subscribed Successfully!
You're now subscribed to APKPure.
Subscribe to APKPure
Be the first to get access to the early release, news, and guides of the best Android games and apps.
No thanks
Sign Up
Success!
You're now subscribed to our newsletter.