Our website uses necessary cookies to enable basic functions and optional cookies to help us to enhance your user experience. Learn more about our cookie policy by clicking "Learn More".
Accept All Only Necessary Cookies
Radio Rodja 2017 icon

0.1 by Solostreamers


Jan 10, 2017

About Radio Rodja 2017

Spreading light sunnah

Selayang Pandang Radio Rodja

Awal Masa Radio Rodja

Radio Rodja dimulai dari sebuah radio FM komunitas yang dirintis sejak awal 2005. Mulai mengudara untuk ujicoba pada Maret 2005. Kemudian, dari animo masyarakat yang besar akan hadirnya Radio Rodja, alhamdulillah, Allah Ta’ala mengizinkan Radio Rodja untuk secara resmi mengudara pada frekuensi 756 kHz (AM) di tahun 2007. Tepatnya pada Mei 2007, Radio Rodja mengujicoba siarannya melalui frekuensi 756 AM. Migrasi ke gelombang AM ini, adalah sebuah keputusan yang harus diambil pada saat itu dengan segala konsekuensi akan kelebihan dan kekurangannya.

Alhamdulillah, seiring berjalannya waktu, sejak mengudara dengan frekuensi 756 AM ini, Radio Rodja mengalami kemajuan pesat. Lantaran izin Allah Subhanahu wa Ta’ala pula, dan karakteristik dari sinyal AM ini yang memiliki salah satu kelebihan paling utama yaitu daya jangkaunya yang jauh lebih luas daripada sinyal FM, Radio Rodja dapat menjangkau pendengar dari berbagai wilayah. Pendengar Radio Rodja semakin meluap (alhamdulillah), baik dari radio analog (756 AM) maupun radio streaming.

2009, RodjaTV Mengudara…

Dengan komitmen untuk selalu menyajikan yang terbaik kepada para pendengar akan ilmu syar’i (insyaAllah), Radio Rodja meluncurkan RodjaTV, sebagai stasiun televisi dakwah Islam yang mengudara melalui streaming Internet (TV streaming).

Pada 2011, alhamdulillah, RodjaTV dapat mengudara melalui satelit. Para pemirsa RodjaTV dapat menikmati siaran RodjaTV melalui pesawat televisi mereka, tentunya dengan bantuan set perangkat antena parabola.

Radio Rodja dan RodjaTV

Radio Rodja dan RodjaTV menyajikan siaran tilawah Al-Qur’an Al-Karim, hadits-hadits Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam, kajian Islam Ahlus Sunnah wal Jama’ah, juga nasihat para ulama Ahlus Sunnah, yang insyaAllah sesuai dengan pemahaman para sahabat Nabi ridwanallahu ‘anhum jami’an. Sekarang ini, siaran Rodja dapat dinikmati melalui radio frekuensi 756 AM (Jabodetabek dan stasiun relay Rodja di Bandung, Berau, Lampung, Pontianak, dan Tanjung Pinang), radio streaming, radio via Flexi (Flexi Radio), radio satelit dan TV salelit (membutuhkan perangkat antena parabola), dan TV streaming. Tentunya untuk radio streaming dan TV streaming ini, para pendengar dan pemirsa dapat menikmatinya melalui handphone dan gadget, seperti Blackberry, Android, iPhone & iPad, Windows Phone, dan handphone berbasis Symbian. Alhamdulillah…

Semoga Allah Ta’ala senantiasa menambahkan nikmat kita untuk dapat menambah ilmu agama Islam melalui Rodja dengan segala bentuk media dan adaptasi perkembangan teknologinya. Semoga Allah Ta’ala pula senantiasa memberikan hidayah kepada kami, kaum Muslimin, bangsa Indonesia, dan seluruh penduduk di bumi Allah Ta’ala ini. Allahul musta’an.

Menuju dan Menghubungi Rodja…

Alamat Studio Radio Rodja dan RodjaTV

Studio Radio Rodja dan RodjaTV

Jl. Pahlawan (belakang Polsek Cileungsi)

Kp. Tengah RT03 / RW03

Kecamatan Cileungsi

What's New in the Latest Version 0.1

Last updated on Jan 10, 2017

Minor bug fixes and improvements. Install or update to the newest version to check it out!

Translation Loading...

Additional APP Information

Latest Version

Request Radio Rodja 2017 Update 0.1

Requires Android

4.1 and up

Show More

Radio Rodja 2017 Screenshots

Comment Loading...
Subscribe to APKPure
Be the first to get access to the early release, news, and guides of the best Android games and apps.
No thanks
Sign Up
Subscribed Successfully!
You're now subscribed to APKPure.
Subscribe to APKPure
Be the first to get access to the early release, news, and guides of the best Android games and apps.
No thanks
Sign Up
Success!
You're now subscribed to our newsletter.